Patroli Samapta Polres Jember Pastikan Kondusifitas Masa Kampanye Jelang Pemilu 2024

    Patroli Samapta Polres Jember Pastikan Kondusifitas Masa Kampanye Jelang Pemilu 2024

    Jember-Untuk menjaga situasi yang aman dan tetap kondusif menjelang pelaksanaan Pileg Pilpres 2024, Sat samapta Polres Jember melaksanakan patroli dialogis. Kegiatan ini menjadi upaya konkret untuk menjaga harkamtibmas (keamanan, ketertiban, dan kelancaran masyarakat) selama periode kampanye.

    Tim patroli Polres Jember melakukan kunjungan ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU). Dalam Patroli dialogis tersebut, anggota samapta dengan perwakilan KPU untuk bersama-sama menciptakan suasana yang kondusif selama masa kampanye, Kamis 4 Januari 2024

    Perwira pengendali Iptu Hendro yang turut memimpin patroli dialogis, menyampaikan pentingnya kerjasama antara pihak kepolisian, lembaga pemilihan, dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban. “Kami berkomitmen untuk memberikan dukungan penuh guna memastikan proses kampanye dan pemilu berjalan dengan aman, adil, dan transparan, ” ujar KBO Samapta Iptu Hendro. 

    Kunjungan ke KPU dan Gudang Logistik ini mendapat respons positif, menunjukkan sinergi antara instansi terkait dalam menjaga integritas dan Keamana, diharapkan masyarakat Jember dapat merasakan kehadiran kepolisian dalam menjaga stabilitas Keamanan dan Kenyamanan selama perjalanan demokrasi di tahun 2024. (Hms-AR)

    #polresjember #humaspolresjember #akbpmohnurhidayat
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pohon Tumbang Halangi Jalan, Koramil 0824/22...

    Artikel Berikutnya

    Bersama Warga Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Penuh Perjuangan, Petugas Distribusikan Logistik Pilkada Menggunakan Kuda ke TPS Terpencil di Jember
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah

    Ikuti Kami